Puslitbang Polri Lakukan Penelitian Polisi Siber di Polda Jambi

Jambi – Polda Jambi menjadi Objek Penelitian dari Puslitbang Polri tentang  Strategi Pengembangan SDM Polisi Siber (Cyber Police) Di Satuan Kewilayahan Dalam Rangka Mewujudkan Polri 4.0, Senin (25/03/24). Selama 3 Hari Tim Peneliti Puslitbang Polri terdiri dari KBP Frans Tjahyono, S.I.K. M.H., AKP  Gustika Sitanggang, S.Si.,- ?Penata Achmad Fauzi, S.Sos,

dan ?Briptu Ori Va Malkuna melaksanakan penelitian di Polda Jambi dan Polres Jajaran Kombes Pol Frans Tjahyono, S.I.K. M.H. selaku Katim Peneliti dari Puslitbang Polri menyampaikan bahwa penelitian ini dititik berapkan kepada fungsi reskrim dibidang cyber crime. “ Penelitian ini melakukan dengan cara wawancara dan pengecekan data terhadap personel fungsi

reskrim yang membidangi cyber crime,” pungkasnya. Ditambahkan oleh Kombes Pol Frans Tjahyono, penelitian ini juga terkait dengan akan dibentuknya direktorat cyber di beberapa Polda di seluruh Indonesia, sesuai dengan situasi daerah masing-masing. Penelitian ini dilaksanakan selain di Polda Jambi juga di beberapa Polres di Jajaran Polda Jambi.(ctr/ap/wir)

2

Puslitbang Polri Lakukan Penelitian Polisi Siber di Polda Jambi

2 bulan yang lalu

Terbaru

author

Tribrata News Polda Jambi


Jambi – Polda Jambi menjadi Objek Penelitian dari Puslitbang Polri tentang  Strategi Pengembangan SDM Polisi Siber (Cyber Police) Di Satuan Kewilayahan Dalam Rangka Mewujudkan Polri 4.0, Senin (25/03/24). Selama 3 Hari Tim Peneliti Puslitbang Polri terdiri dari KBP Frans Tjahyono, S.I.K. M.H., AKP  Gustika Sitanggang, S.Si.,- ?Penata Achmad Fauzi, S.Sos, dan ?Briptu Ori Va Malkuna melaksanakan penelitian di Polda Jambi dan Polres Jajaran Kombes Pol Frans Tjahyono, S.I.K. M.H. selaku Katim Peneliti dari Puslitbang Polri menyampaikan bahwa penelitian ini dititik berapkan kepada fungsi reskrim dibidang cyber crime. “ Penelitian ini melakukan dengan cara wawancara dan pengecekan data terhadap personel fungsi reskrim yang membidangi cyber crime,” pungkasnya. Ditambahkan oleh Kombes Pol Frans Tjahyono, penelitian ini juga terkait dengan akan dibentuknya direktorat cyber di beberapa Polda di seluruh Indonesia, sesuai dengan situasi daerah masing-masing. Penelitian ini dilaksanakan selain di Polda Jambi juga di beberapa Polres di Jajaran Polda Jambi.(ctr/ap/wir)

Sumber: https://tribratanews.jambi.polri.go.id/main/detail/7344/Puslitbang-Polri-Lakukan-Penelitian-Polisi-Siber-di-Polda-Jambi