Unit Patroli Samapta Polres Metro Jakarta Barat Berikan Himbauan Kamtibmas di Kantor BRI Daan Mogot

Jakarta Barat, Unit patroli Samapta Polres Metro Jakarta Barat melaksanakan kegiatan sambang di kantor perbankan BRI Daan Mogot, Jakarta Barat, Rabu, 8/5/2024. Kegiatan ini dipimpin oleh Ipda Wahyu, yang bertujuan untuk memastikan keamanan dan ketertiban di sekitar kantor perbankan tersebut. BERITA TERKAIT Polsek Metro Tamansari Gelar Strong Point di Jam

Pulang Kerja, Antisipasi Gangguan Kamtibmas 777 Edukasi Keselamatan Berlalu Lintas: Satlantas Polres Metro Jakbar Sosialisasikan Pentingnya Patuh Aturan Lalu Lintas 777 Bhabinkamtibmas Roa Malaka Polsek Tambora Gencar Sambangi Warga, Cegah Tawuran dan Curanmor 777 Binluh Bhabinkamtibmas Kelurahan Keagungan, Antisipasi Curanmor dan Tawuran 777 Selama kegiatan sambang, unit patroli bertemu dengan

security kantor perbankan untuk memberikan himbauan kamtibmas. Ipda Wahyu menekankan pentingnya meningkatkan kewaspadaan terhadap potensi gangguan keamanan, seperti tindak kriminalitas dan ancaman lainnya. “Kami mengajak seluruh pihak, termasuk security kantor perbankan, untuk bekerja sama dalam menjaga keamanan lingkungan sekitar,” ujar Ipda Wahyu saat dikonfirmasi Ipda Wahyu juga menekankan pentingnya menghubungi

pihak kepolisian jika terjadi situasi atau perilaku yang mencurigakan. Hal ini diharapkan dapat membantu pihak kepolisian dalam menjaga keamanan dan ketertiban di wilayah Daan Mogot. Kegiatan sambang ini merupakan bagian dari upaya Polres Metro Jakarta Barat untuk menjaga keamanan dan ketertiban di wilayah hukumnya. Dengan adanya kegiatan ini, diharapkan masyarakat

dapat merasa lebih aman dan tenteram dalam menjalankan aktivitas sehari-hari. Tags: AdeAri Bidhumaspoldametrojaya jakarta kabidhumaspoldametrojaya KombesPolAdeArySyamIndradi poldametrojaya PolriPresisi PortalHumas TBNews tribratanews tribratanews.metro.polri.go.id TribratanewsPoldaMetroJaya

1

Unit Patroli Samapta Polres Metro Jakarta Barat Berikan Himbauan Kamtibmas di Kantor BRI Daan Mogot

12 hari yang lalu

Terbaru

author

Tribratanews Polda Metro Jaya


Jakarta Barat, Unit patroli Samapta Polres Metro Jakarta Barat melaksanakan kegiatan sambang di kantor perbankan BRI Daan Mogot, Jakarta Barat, Rabu, 8/5/2024. Kegiatan ini dipimpin oleh Ipda Wahyu, yang bertujuan untuk memastikan keamanan dan ketertiban di sekitar kantor perbankan tersebut. BERITA TERKAIT Polsek Metro Tamansari Gelar Strong Point di Jam Pulang Kerja, Antisipasi Gangguan Kamtibmas 777 Edukasi Keselamatan Berlalu Lintas: Satlantas Polres Metro Jakbar Sosialisasikan Pentingnya Patuh Aturan Lalu Lintas 777 Bhabinkamtibmas Roa Malaka Polsek Tambora Gencar Sambangi Warga, Cegah Tawuran dan Curanmor 777 Binluh Bhabinkamtibmas Kelurahan Keagungan, Antisipasi Curanmor dan Tawuran 777 Selama kegiatan sambang, unit patroli bertemu dengan security kantor perbankan untuk memberikan himbauan kamtibmas. Ipda Wahyu menekankan pentingnya meningkatkan kewaspadaan terhadap potensi gangguan keamanan, seperti tindak kriminalitas dan ancaman lainnya. “Kami mengajak seluruh pihak, termasuk security kantor perbankan, untuk bekerja sama dalam menjaga keamanan lingkungan sekitar,” ujar Ipda Wahyu saat dikonfirmasi Ipda Wahyu juga menekankan pentingnya menghubungi pihak kepolisian jika terjadi situasi atau perilaku yang mencurigakan. Hal ini diharapkan dapat membantu pihak kepolisian dalam menjaga keamanan dan ketertiban di wilayah Daan Mogot. Kegiatan sambang ini merupakan bagian dari upaya Polres Metro Jakarta Barat untuk menjaga keamanan dan ketertiban di wilayah hukumnya. Dengan adanya kegiatan ini, diharapkan masyarakat dapat merasa lebih aman dan tenteram dalam menjalankan aktivitas sehari-hari. Tags: AdeAri Bidhumaspoldametrojaya jakarta kabidhumaspoldametrojaya KombesPolAdeArySyamIndradi poldametrojaya PolriPresisi PortalHumas TBNews tribratanews tribratanews.metro.polri.go.id TribratanewsPoldaMetroJaya

Sumber: https://tribratanews.metro.polri.go.id/unit-patroli-samapta-polres-metro-jakarta-barat-berikan-himbauan-kamtibmas-di-kantor-bri-daan-mogot/